RUNDOWN ACARA JAMBORE III FoPMI
Jumat, 9 Maret 2012
09.00-selesai : Pelatihan Underwater Photography
12.00-13.00 : Ishoma
19.00-22.00 : Briefing kegiatan
Sabtu, 10 Maret 2012
07.00- 07.30 : Sarapan
07.30-08.00 : Persiapan Keberangkatan ke P. Samalona
08.00-10.00 : Underwater Clean Up & Bersih P. Samalona
10.00-15.00 : Ishoma dan Keberangkatan menuju P. Kapoposang
16.00-18.00 : Kunjungan ke Penangkaran Penyu
19.00-22.00 : Ishoma, malam ramah tamah & Briefing kegiatan
Minggu, 11 Maret 2012
07.00-08.30 : Sarapan dan persiapan penyelaman
08.30-13.00 : Fun Dive 1(Turtle point)
13.00-15.00 : Ishoma
15.00-18.00 : Fun Dive 2 (Shark point)
19.00-20.00 : Ishoma
20.00-22.00 : Night Dive (Aquarium point) *optional
Senin, 12 Maret 2012
07.00-08.00 : Sarapan
08.00-13.00 : Perjalanan pulang menuju Makassar
Demikian rundown acara secara umum yang telah dibuat oleh panitia pelaksana. Jadwal berlaku tentative sesuai kebutuhan dan kondisi pada saat di lapangan .
**jadwal penyelaman harap menjadi acuan bagi pemesanan tiket (pesawat terbang) dalam perhitungan NO FLIGHT TIME .
FoPMI merupakan gabungan komunitas penyelam dari kalangan mahasiswa seluruh Indonesia yang aktif dalam berbagai kegiatan/aktivitas penyelaman di wilayahnya masing-masing. FoPMI dibentuk sebagai wadah apresiasi berbagai aktivitas penyelaman yang diselenggarakan di seluruh wilayah Indonesia, berfokus untuk mengembangkan networking antar kalangan penyelam mahasiswa agar setiap penyelenggaraan acara (event) penyelaman yang terjadi mendapat kesempatan publikasi secara luas berskala nasional.
No comments:
Post a Comment